
Zoom meeting penandatanganan Pakta integritas penerimaan Bintara Brimob Polri. Foto (istimewa)
Koltim, Koltimnews.com - Polres Koltim Ikuti zoom meeting Penandatanganan Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah Panitia, Peserta da Orang tua/wali Penerimaan Bintara Brimob Polri tahun anggaran 2026, Rabu (19/11/25)
Kegiatan tersebut dipimipin langsung Kapolda Sultra, yang didampingi Wakapolda Sultra dan PJU Polda Sulawesi Tenggara
Kapolda sultra menekankan agar seluruh panitia dan peserta bisa menjalankan proses ini dengan baik dan benar
"Jalankan dengan baik seleksi ini, jangan coba main-main, apalagi ada praktik KKN," Jelasnya
Untuk di Polres Kolaka Timur, zoom meeting dihadiri Kapolres Koltim, Wakapolres, PJU dan Peserta dan panitia
Polres Kolaka Timur ada 17 pendaftar dan 12 telah melakukan Verifikasi untuk selanjutnya akan dikirim di Polda Sulawesi Tenggara